10 Daftar Hp dengan Kualitas Kamera Terbaik di Oktober 2021, iPhone 13 Pro Urutan Teratas!

- 11 Oktober 2021, 10:45 WIB
iPhone 13, ponsel Apple dengan memori penyimpanan terbesar saat ini dengan kapasitas 1TB.
iPhone 13, ponsel Apple dengan memori penyimpanan terbesar saat ini dengan kapasitas 1TB. /Unsplash.com/Jeremy Bezanger

MEDIA PAKUAN - Memiliki Hp dengan kualitas kamera terbaik memang menjadi keinginan bagi semua orang, karena dengan kualitas kamera yang bagus kita tidak perlu membeli sebuah kamera profesional untuk menghasilkan photo yang diinginkan.

Sehingga pada saat ini, hampir semua produsen Hp gila-gilaan untuk mengeluarkan Hp dengan kualitas kamera terbaik, yang dapat mengabadikan setiap momen kalian dengan sempurna.

Jika kalian sedang bingung untuk membeli Hp dengan kualitas kamera terbaik di bulan Oktober 2021 ini, tenang karena kami telah rangkum di artikel kali ini.

Baca Juga: Paula Verhoeven Melahirkan Anak Keduanya: Gak Ada Persiapan

Untuk daftar Hp dengan kualitas kamera terbaik pada saat ini, yang dapat kalian jadikan referensi sebelum akhirnya memutuskan untuk membeli salah satu Hp di bawah ini.

Salah-satunya iPhone 13 Pro yang menjadi deretan pertama untuk kualitas kamera terbaik di saat ini.

Nah jika kalian penasaran tipe Hp lain apa saja yang kami rangkum di artikel kali ini? simak di bawah ini untuk daftar harga dan spesifikasinya.

Baca Juga: Neymar Akui Piala Dunia 2022 Mungkin Jadi yang Terakhir Untuknya, Kenapa?

1. Apple iPhone 13 Pro

Spesifikasi Apple iPhone 12 Pro:

- Layar: Super Retina XDR OLED, 120Hz, HDR10, Dolby -Vision, 1000 nits (HBM), 1200 nits (peak)
- Chipset: Apple A15 Bionic (5 nm)
- RAM: 6 GB
- Internal Storage: 128GB, 256GB, 512GB, 1TB NVMe
- Kamera Belakang: 12 MP, f/1.5, 26mm (wide), ddual pixel PDAF, sensor-shift OIS + 12 MP, f/2.8, 77mm (telephoto), PDAF, OIS, 3x optical zoom + 12 MP, f/1.8, 13mm, 120˚ (ultrawide) + TOF 3D LiDAR scanner (depth)
- Kamera Depan: 12 MP, f/2.2, 23mm (wide) + SL 3D (depth/sensor biometrik)
- Baterai: Li-Ion 3095 mAh (fast charging 23W, Qi magnetic fast wireless charging 15W)

Rentang Harga: Rp19.392.000 – Rp27.490.000

2. Huawei Mate 40 Pro

Spesifikasi Huawei Mate 40 Pro:

- Layar: OLED 6,76 inci, resolusi 1.344 x 2.772 piksel (90 Hz)
- Chipset: Kirin 9000 5G (5 nm)
- RAM: 8 GB
- Internal Storage: 256 GB
- Kamera Belakang: Leica optics 50 MP (f/1.9, 23 mm wide, omnidirectional PDAF, laser AF) + 12 MP (f/3.4, 125 mm periscope telephoto, PDAF, OIS, 5x optical zoom) + 20 MP (f/1.8, 18 mm ultrawide, PDAF)
- Kamera Depan: 13 MP (f/2.4, 18 mm ultrawide) + TOF 3D (depth/sensor biometrik)
- Baterai: 4.400 mAh (fast charging 66W, fast wireless charging 50W)

Rentang Harga: Rp14.999.000 – Rp15.999.000

3. Apple iPhone 12 Pro

Spesifikasi Apple iPhone 12 Pro:

- Layar: Super Retina XDR OLED 6,1 inci, resolusi 1.170 x 2.532 piksel (1.200 nits)
- Chipset: Apple A14 Bionic (5 nm)
- RAM: 6 GB
- Internal Storage: 128 GB, 256 GB, 512 GB
- Kamera Belakang: 12 MP (f/1.6, 26 mm wide), dual pixel PDAF, OIS) + 12 MP (f/2.0, 52 mm telephoto, PDAF, OIS, 2x optical zoom) + 12 MP (f/2.4, 13 mm ultrawide) + TOF 3D LiDAR scanner (depth)
- Kamera Depan: 12 MP (f/2.2, 23 mm wide) + SL 3D (depth/sensor biometrik)
- Baterai: 2.815 mAh (fast charging 20W, Qi magnetic fast wireless charging 15W)

Rentang Harga: Rp19.392.000 – Rp21.490.000

4. Oppo Find X2 Pro

Spesifikasi Oppo Find X2 Pro:

- Layar: AMOLED 6,7 inci 1.440 x 3.168 piksel (~513 ppi)
- Chipset: Qualcomm Snapdragon 865 (7 nm+)
- RAM: RAM 12 GB
- Internal Storage: 512 GB
- Kamera Belakang: 48 MP (f/1.7, 25mm (wide), omnidirectional PDAF, Laser AF, OIS) + Periscope 13 MP (f/3.0, 129mm (telephoto), 5x optical zoom, PDAF, Laser AF, OIS) + 48 MP (f/2.2, 17mm (ultrawide), AF)
- Kamera Depan: 32 MP (f/2.4, wide)
- Baterai: 4.260 mAh (fast charging 65W)

Rentang Harga: Rp16.299.000 – Rp17.999.000

5. Huawei Mate 30 Pro

Spesifikasi Huawei Mate 30 Pro:

- Layar: OLED 6,54 inci, 1.176 x 2.400 piksel (~409 ppi)
- Chipset: Huawei HiSilicon Kirin 990 (7 nm)
- RAM: RAM 8 GB
- Internal Storage: 256 GB
- Kamera Belakang: 40 MP (f/1.6, 27mm (wide), PDAF, OIS) + 8 MP (f/2.4, 80mm (telephoto), PDAF, OIS, 3x optical zoom) + 40 MP (f/1.8, 18mm (ultrawide), PDAF) + TOF 3D (depth)
- Kamera Depan: 32 MP (f/2.0, 26mm (wide)
- Baterai: 4.500 mAh (fast charging 40W)

Rentang Harga: Rp9.499.000 – Rp11.499.000

6. Xiaomi Mi Note 10 Pro

Spesifikasi Xiaomi Mi Note 10 Pro:

- Layar: AMOLED 6,47 inci, 1.080 X 2.340 piksel (~398 ppi)
- Chipset: Qualcomm Snapdragon 730G (8 nm)
- RAM: RAM 8 GB
- Internal Storage: 256 GB
- Kamera Belakang: 108 MP (8P lens, f/1.7, 25mm (wide), PDAF, Laser AF, OIS) + 12 MP (f/2.0, 50mm (telephoto), Dual Pixel PDAF, Laser AF, 2x optical zoom) + 5 MP (f/2.0, (telephoto), PDAF, Laser AF, OIS, 5x optical zoom) + 20 MP (f/2.2, 13mm (ultrawide), Laser AF) + 2 MP (f/2.4, macro)
- Kamera Depan: 32 MP (f/2.0, 26mm, wide)
- Baterai: 5.260 mAh (fast charging 30W)

Rentang Harga: Rp6.999.000

7. Apple iPhone 11 Pro Max

Spesifikasi iPhone 11 Pro Max:

- Layar: Super Retina XDR OLED 6,5 inci, 1.242 x 2.688 piksel (~458 ppi)
- Chipset: Apple A13 Bionic (7 nm+)
- RAM: RAM 4 GB
- Internal Storage: 64 GB, 256 GB atau 512 GB
- Kamera Belakang: 12 MP (f/1.8, 26mm (wide), dual pixel PDAF, OIS) + 12 MP (f/2.0, 52mm (telephoto), PDAF, OIS, 2x optical zoom) + 12 MP (f/2.4, 13mm, ultrawide)
- Kamera Depan: 12 MP (f/2.2, 23mm, wide)
- Baterai: 3.969 mAh (fast charging 18W)

Rentang Harga: Rp19.600.000 – Rp22.500.000

8. Samsung Galaxy S20 Ultra

Spesifikasi Samsung Galaxy S20 Ultra:

- Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,9 inci, 1.440 x 3.200 piksel (~511 ppi)
- Chipset: Samsung Exynos 990 (7 nm+)
- RAM: RAM 12 GB
- Internal Storage: 128 GB
- Kamera Belakang: 108 MP (f/1.8, 26mm (wide), PDAF, OIS) + Periscope 48 MP (f/3.5, 103mm (telephoto), PDAF, OIS, 10x hybrid optical zoom) + 12 MP (f/2.2, 13mm (ultrawide), Super Steady video) + 0.3 MP (TOF 3D, f/1.0, depth)
- Kamera Depan: 40 MP (f/2.2, 26mm (wide), PDAF)
- Baterai: 5.000 mAh (fast charging 45W)

Rentang Harga: Rp12.899.000 – Rp16.499.000

9. Samsung Galaxy Note 10 Plus

Spesifikasi Samsung Galaxy Note 10 Plus:

- Layar: Dynamic AMOLED 6,8 inci, 1.440 X 3.040 piksel (~498 ppi)
- Chipset: Samsung Exynos 9825 (7 nm)
- RAM: 12 GB
- Internal Storage: 256 GB atau 512 GB
- Kamera Belakang: 12 MP (f/1.5-2.4, 27mm (wide), Dual Pixel PDAF, OIS) + 12 MP (f/2.1, 52mm (telephoto), PDAF, OIS, 2x optical zoom) + 16 MP (f/2.2, 12mm (ultrawide), Super Steady video) + 0.3 MP (TOF 3D, depth)
- Kamera Depan: 10 MP (f/2.2, 26mm (wide), Dual Pixel PDAF)
- Baterai: 4.300 mAh (fast charging 45W)

Rentang Harga: Rp9.899.000 – Rp15.499.000

10. Huawei P30 Pro

Spesifikasi Huawei P30 Pro:

- Layar: OLED 6,47 inci, resolusi Full HD+ 1.080 x 2.340 piksel
- Chipset: Huawei HiSilicon Kirin 980 (7 nm)
- RAM: 8 GB
- Internal Storage: 256 GB
- Kamera Belakang: Leica optics 40 MP (f/1.6, 27 mm wide, PDAF, OIS) + 8 MP (f/3.4, 125 mm periscope telephoto), PDAF, OIS, 5x optical zoom) + 20 MP (f/2.2, 16 mm ultrawide, PDAF) + TOF 3D, (depth)
- Kamera Depan: 32 MP (f/2.0, 26 mm wide)
- Baterai: 4.200 mAh (fast charging 40W, fast wireless charging 15W)

Rentang Harga: Rp8.849.000 – Rp10.499.000

Jadi bagaimana, apakah kalian sudah menemukan Hp yang cocok dengan keinginan kalian?

Catatan: untuk harga dapat saja berbeda-beda sesuai dengan toko online yang kalian pilih untuk membeli salah satu unit Hp di atas.***

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x