4 Fakta Drakor 'Squid Game' Dicari dan Digemari Warga +62, Ternyata Seperti Ini

- 7 Oktober 2021, 13:13 WIB
Lee Sang Hee pemeran pendukung pekerja pabrik kaca di Squid Game
Lee Sang Hee pemeran pendukung pekerja pabrik kaca di Squid Game / / Allkpop

 

MEDIA PAKUAN - Bagi pencinta drama korea (drakor), pasti tahu dengan drakor yang satu ini.

Ya Drakor Squid Game akhir-akhir ini menjadi trending topik dan menepati urutan pertama dalam platform tayangan streaming.

Pasalnya alur cerita yang sangat menarik, sampai-sampai drakor Squid Game ini menjadi perbincangan hangat netizen +62.

Baca Juga: Tersandung Narkoba, Penyanyi Anji Tak Dipenjara Karena Alasan Ini

Penasaran seperti apa fakta yang menarik dari kisah drakor Squid Game ini, yu simak lebih lanjut.

1. Squid Game adalah serial multi genre.

Drakor ini dianggap multi genre, alasannya sang sutradara sekaligus penulis, Hwang Dong-Yuk memberikan sentuhan rasa yang lebih untuk dinikmati setiap penonton.

Tontonan ini juga termasuk, thriller, edgy,horror serta drama hingga berisi dark jokes itulah yang membuat Squid Game ini sangat menarik para penonton.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: alkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x