Prediksi 5 Formasi yang akan Dibuka Dalam Seleksi CPNS 2021, Tenaga Guru Diprioritaskan

- 6 Maret 2021, 09:06 WIB
Prediksi 5 Formasi yang akan Dibuka Dalam Seleksi CPNS 2021, Tenaga Guru Diprioritaskan
Prediksi 5 Formasi yang akan Dibuka Dalam Seleksi CPNS 2021, Tenaga Guru Diprioritaskan /BKN

MEDIA PAKUN - Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021 sebentar lagi dilaksanakan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN).

Seleksi CPNS 2021 dibuka untuk membantu para guru honorer di tengah pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia.

Selain Seleksi CPNS 2021, seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2021 akan digelar juga.

Baca Juga: Segera Buat Akun Pendaftaran CPNS 2021 Sebelum Dibuka, Cek sscn.bkn.go.id Ketahui Cara Daftarnya

Seleksi CPNS dan PPPK ini akan membantu pemerintah dalam meningkatkan profesi guru yang ada di Indonesia.

Sebelumnya profesi guru memang masih kurang di Tanah Air kita ini, maka diadakanlah lagi kedua seleksi untuk guru honorer itu.

Dilansir Media Pakuan dari laman BKN, dikabarkan akan ada 11.580 formasi yang masih kosong untuk diisi oleh para CPNS mendatang.

Baca Juga: Gantikan Peran Kim Ji Soo, Na In Woo Kuasai Drama Korea River Whare The Moon Rises

Pada CPNS 2020 lalu, sekitar 138.791 peserta yang sudah dinyatakan lulus, dengan formasi total yang dibuka sekitar 150.371.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x