Film 'KKN di Desa Penari' Raih 7 Juta Penonton, Manoj Punjabi : Kami Bangga dan Berterima Kasih

- 20 Mei 2022, 16:55 WIB
Film 'KKN di Desa Penari' Raih 7 Juta Penonton, Manoj Punjabi : Kami Bangga dan Berterima Kasih
Film 'KKN di Desa Penari' Raih 7 Juta Penonton, Manoj Punjabi : Kami Bangga dan Berterima Kasih /Instagram @manojpunjabimd

MEDIA PAKUAN - Film "KKN di Desa Penari" masih menarik perhatian masyarakat.

Sejak awal tayang pada 30 April 2022 hingga saat ini, "KKN di Desa Penari" sudah meraih sebanyak 7 juta penonton.

Founder dan CEO of MD Entertainment, Manoj Punjabi mengungkap bangga dan berterima kasih.

Baca Juga: Menjelang Hari Raya Idul Adha, Ini Resep Sate Kambing Original: Rasanya Empuk Serta Gurih

"KKN di Desa Penari" tersebut merupakan film yang diadaptasi dari salah satu cerita horor.

Cerita horor tersebut viral di tahun 2019, melalui akun Twitter @SimpleM81378523.

Menurut sang penulis, cerita horor ini diambil dari sebuah kisah nyata sekelompok mahasiswa.

Baca Juga: Nantikan Kelahiran Buah Hati, Anisa Rahma Persiapkan Nama Panggilan Untuk Anak

Sekelompok mahasiswa itu katanya memiliki cerita mistis, ketika melakukan program KKN (Kuliah Kerja Nyata) di Desa Penari.

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: Instagram @manojpunjabimd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x