Terbongkar! 7 Alasan Mengapa Agensi Pilih Bubarkan Idol Grup KPop yang Dibentuknya

- 20 Januari 2021, 16:31 WIB
Gruop Idol KPop Gugudan
Gruop Idol KPop Gugudan /

3. Kesulitan Bergaul

Soobeanie menyebut, para idol sering meninggalkan agensi mereka karena perselisihan umum dengan sesama anggota.

Bisa saja salah satu member grup idol menjadi sasaran bullying atau beberapa anggota grup tidak menyukai satu sama lain, beberapa artis tidak ingin tetap berada di lingkungan yang tidak bersahabat, sehingga memilih mengakhiri kontrak atau mungkin keluardari grup.

Selain itu, beberapa idola memutuskan untuk tidak memperbarui kontrak mereka karena mereka tidak cocok dengan CEO agensi atau staf lainnya.

Baca Juga: Tes Otak dan Kepribadian Yu!, Gambar Apa yang Anda Lihat? Tentukan Sekarang Seperti apa Sifatmu

4. Kurangnya Kebebasan

Soobeanie mengatakan bahwa salah satu masalah yang paling membuat frustasi para grup idol yang mendorong mereka untuk meninggalkan agensi mereka adalah kurangnya kebebasan.

Ini termasuk kurangnya kebebasan kreatif, di mana perusahaan melarang artis mereka berpartisipasi dalam penulisan lagu, arahan video musik, gaya, dan termasuk kebebasan dalam kehidupan pribadi.

Soobeanie mengungkapkan bahwa bahkan beberapa tahun melewati tahap rookie, beberapa perusahaan masih mengontrol setiap gerakan idola mereka.

Baca Juga: Ridwan Kamil Carikan Jodoh Untuk Sahrul Gunawan: Siapa Tau Kan?

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x