3 Jenis Musibah Didepan Mata, Meremehkan Guru dalam Hal Ilmu: Jasanya Harus Dihormati

- 8 Agustus 2022, 16:11 WIB
Ilustrasi guru, Jangan meremehkan guru karena akan mendapatkan musibah
Ilustrasi guru, Jangan meremehkan guru karena akan mendapatkan musibah /ThisisEngineering RAEng/Unsplash


MEDIA PAKUAN - Guru adalah seseorang yang memiliki ilmu dan mampu menyampaikan tentang kebenaran.

Guru juga merupakan salah seorang yang harus dihormati, karena jasanya.

Tak hanya sebagai penyampai ilmu, tetapi juga menjadi panutan.
 
Baca Juga: Jungkook BTS Dukungan Sahabatnya Yeo Jingoo, KIrim Food Truck ke Lokasi Syuting

Sehingga, terdapat larangan meremehkan guru yang mana dijelaskan dalam hadits berikut.

‎روي عن النبي صلى الله عليه وسلم انه قال : [من استخف بأستاذه ابتلاه الله تعالى بثلاثة أشياء : نسي ما حفظ وكل لسانه وافتقر في آخره]

"Barang siapa meremehkan gurunya, maka Allah Ta'ala akan memberikan 3 ujian berat kepadanya:

1. Lupa akan apa yang telah ia hafal.
2. Tumpul lisannya (dalam menyampaikan ilmu).
3. Hidup faqir di akhir hayatnya.
 
Baca Juga: Kim Sungkyu INFINITE Dilarikan ke Rumah Sakit Usai Cedera Rahang

Maka, keburukan yang dilakukan seorang guru janganlah diumbar, meski hanya kepada orang tua.

Jadikanlah sebagai pelajaran saja, bisa jadi guru menguji kita dengan memahami arti kesabaran maupun keikhlasan.***


Editor: Ahmad R

Sumber: Kifayatul Atqiya' wa minhaj al-asfiya' hal : 304)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x