Real Madrid Tak Sanggup Beli Pemain Akibat Krisis Keuangan, Gareth Bale Jadi Pemain Kunci

- 19 Agustus 2021, 08:34 WIB
Kebersamaan pemain Real Madrid Gareth Bale bersama Cristiano Ronaldo
Kebersamaan pemain Real Madrid Gareth Bale bersama Cristiano Ronaldo /

MEDIA PAKUAN - Real Madrid satu dari hampir seluruh klub sepak bola dunia yang mengalami krisis keuangan akibat terdampak pandemi wabah virus corona.

Kondisi krisis keuangan ini membuat Real Madrid mencari jalan keluar untuk tetap eksis sebagai klub raksasa di dunia sepak bola Eropa maupun internasional.

Mereka harus mengurangi pengeluaran keuangan terutama dalam pembelian dan pembayaran gaji para pemain agar tetap sesuai Finansial Fair Play.

Baca Juga: Berharap Gabung ke PSG, Paul Pogba Enggan Perpanjang Kontrak Manchester United

Akibatnya di bursa transfer musim panas tahun ini Real Madrid tidak banyak mengeluarkan apalagi menghamburkan dana untuk rekrutmen pemain baru.

Real Madrid tampaknya akan melakoni kompetisi musim baru dengan hanya memaksimalkan peran kekuatan squad yang telah dimiliki pada musim sebelumnya.

Real Madrid dikabarkan hanya akan mengandalkan Gareth Bale sebagai pemain yang mengambil peran kunci klub Los Blancos itu di kompetisi musim 2021-2022.

Baca Juga: Ingin Raup Keuntungan, Juventus Segera Lakukan Penjualan Cristiano Ronaldo?

Dengan sisa kontrak kurang dari satu tahun, pemain tim nasional Wales itu diberikan peluang oleh pejabat Los Blancos untuk melakukan negosiasi kembali gajinya.

Halaman:

Editor: Ahmad R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x