Sehari Ramadhan! Masjid Istiqlal Gulirkan Program Ramadhan 2023 Bersama: Berbuka Bersama hingga Itikaf

- 23 Maret 2023, 18:10 WIB
ILUSTRASI : Itikaf di tenda Masjid At Tabayyun, Taman Villa Meruya, Jakarta Barat
ILUSTRASI : Itikaf di tenda Masjid At Tabayyun, Taman Villa Meruya, Jakarta Barat /Nur Aliem Halvaima /Foto : Ilham Bintang / Posjakut

"Bagi yang berminat mengikuti iktikaf, harap mendaftar. Bisa lewat kami, bisa lewat website. Kapasitas 300 orang." kata Bukhori.

Baca Juga: Pelaku Pembacokan Juru Parkir di Cikole Sukabumi Masih Buron, Polisi Baru Tangkap Satu Orang

Nantinya 300 orang yang sudah mendaftar menjadi peserta itikaf akan disediakan tempat yang nyaman oleh pihak Masjid Istiqlal.

Selain itu, ada juga beberapa kegiatan lain yang akan digelar selama bulan Ramadhan di Masjid Istiqlal yaitu Kuliah Subuh, Dialog Zuhur dan Pelatihan Baca Al-Qur'an dan masih banyak lagi.

"Kami juga sudah menyeleksi baik Imam, Qori, dan Narasumber kajian dan ceramah mayoritas professor. Insya Allah ilmunya tidak diragukan," kata Bukhori.

 

Baca Juga: Sukabumi Geger! Dua Pembacokan Terjadi Menjelang Ramadhan, Teror Geng Motor Masih Menghantui Warga

Sebagai bentuk dukungan dalam menyelenggarakan acara tersebut, Masjid Istiqlal akan mulai dibuka dari pukul 03.00 hingga pukul 23.00.

Untuk itu, Nasaruddin mengajak masyarakat agar lebih sering mengunjungi Masjid Istiqlal untuk beribadah bersama selama bulan Ramadhan.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x