Update Harga Emas Hari ini Kamis, 22 Oktober 2020 Laman Pegadaian Naik Kisaran Rp5.000

- 22 Oktober 2020, 08:14 WIB
Harga Emas Hari Ini (22 Oktober 2020)
Harga Emas Hari Ini (22 Oktober 2020) /Pexels @MichaelSteinberg/

MEDIA PAKUAN - Harga emas antan dan sejenisnya untuk hari ini Kamis 22 0ktober 2020, terpantau naik di pasar perdagan emas.

Jika anda yang akan menjual atau membeli kembali emas sebagai investasi kiranya artikel ini menjadi rujukan untuk anda.

Baca Juga: Harga Emas Hari ini Kamis, 22 Oktober 2020 Naik Karena Terus Melemahnya USD

Mengutip laman Pegadaian, harga emas hari ini Kamis (22/10) untuk logam mulia Antam di Pegadaian untuk ukuran 2 gram mencapai Rp 2.042.000.

Logam mulia Antam dijual dalam bentuk batangan dengan beberapa ukuran berat misalnya 1 gram, 2 gram, 5 gram, hingga 1.000 gram.

Berikut harga emas hari ini Kamis, 22 Oktober 2020 untuk logam mulia Antam di Pegadaian:

Baca Juga: Daftar Terbaru Emas Antam di Pegadaian Rabu, 21 Oktober 2020 , Mengalami Perubahan Signifikan

Emas 2 gram:  Rp 2.042.000
Emas 3 gram:  Rp 3.038.000
Emas 5 gram:  Rp 5.031.000
Emas 10gram:  Rp 9.995.000

Emas 25 gram:  Rp 24.855.000
Emas 50 gram:  Rp 49.668.000
Emas 100gram:  Rp 99.505.000

Emas 250 gram:   Rp 246.660.000
Emas 500 gram:   Rp 493.674.000
Emas 1.000gram: Rp 986.200.000

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah