Tak Hanya untuk Perhiasan, Ini Manfaat Emas yang Jarang Diketahui

- 27 Mei 2024, 09:55 WIB
Ilustrasi harga emas Antam hari ini
Ilustrasi harga emas Antam hari ini /Rahman Agus Salim/Adobe Firefly

MEDIA PAKUAN- Tahukah Anda bahwa manfaat emas bukan hanya untuk bahan baku perhiasan saja? Emas dikenal sebagai logam mulia bernilai jual tinggi.

Menurut catatan, sekitar 52% produksi emas dunia dimanfaatkan untuk industri perhiasan.

Emas dipilih karena mudah dibentuk, tahan karat dan noda, serta mudah dicairkan.

Tak Hanya untuk Perhiasan, Ini Manfaat Emas yang Jarang Diketahui

Selain digunakan sebagai perhiasan, masih banyak manfaat emas bagi kehidupan manusia.

Adapun manfaat dari emas yang jarang diketahui, antara lain sebagai berikut.

Baca Juga: Peluang Emas! Layanan KAI Buka Lowongan Kerja Pramugara dan Pramugari Besar Besaran: Untuk SMA SMK Maret 2024

Mata Uang

Sejak 600 tahun yang lalu, emas dikenal sebagai logam yang digunakan untuk alat tukar. Untuk memudahkan proses penjualan beli, kepingan emas diubah menjadi bentuk koin.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah